Cara Mengobati Radang Tenggorokan Dengan Cepat Alami Sehat

Cara Mengobati Radang Tenggorokan Dengan Cepat Alami Sehat tentu menjadi pilihan banyak orang, karena pengobatan alami tidak akan berdampak buruk pada kesehatan tubuh justru dengan obat herbal alami sangat baik untuk menyembuhkan beragam penyakit. Sakit tenggorokan atau radang tenggorokan memang bukan sebuah penyakit yang sangat berbahaya tetapi jika tidak segera diatasi akan mengganggu  dan akan merasakan rasa sakit berkepanjangan. Banyak orang yang mengabaikannya bahkan ada yang mengatakan sakit tenggorokan bisa sembuh dengan sendirinya namun alangkah baiknya jika mengalami radang tenggorokan segera diatasi agar cepat sembuh dan tidak merasakan kesakitan yang berlarut-larut.


radang tenggorokan
Cara Mengobati Radang Tenggorokan Dengan Cepat Alami Sehat

Radang tenggorokan merupakan suatu kondisi pita suara mengalami peradangan yang disebabkan karena pita suara melakukan pekerjaan atau beban yang berat seperti berteriak, nyanyi tanpa beristirahat, bicara seharian tanpa henti, bahkan karena banyak makan makanan terlalu manis atau terlalu pedas. Timbulnya radang tenggorokan akan ditandai dengan suara yang lemah, serak bahkan tidak bisa bicara. Radang tenggorokan juga akan disertai dnegan batuk kering dan juga rasa sakit pada tenggorokan. Bahaya kan kalau tidak segera diobati?

Radang tenggorokan sering terjadi karena adanya bakteri streptococcus dimana bakteri ini akan menular melalui udara dari seorang penderita bersin ataupun batuk. Jadi berhati-hatilah anda jika ada orang disekitar anda yang menderita sakit tenggorokan maka anda harus waspada atau lebih baik memakai masker agar bakteri tidak terbang ke dalam diri anda. Bakteri tersebut juga dapat menyerang dari makanan, minuman atau benda yang telah terinfeksi oleh bakteri tersebut.  Selain itu radang tenggorokan juga disebabkan oleh polusi udara, pilek, batuk, flu, sesak napas, udara kering, campak, serta alergi.

Ketika terjadi radang tenggorokan secara umum akan timbul gejala seperti sakit di tenggorokan, susah untuk menelan, kelenjar getah bening pada leher mengalami pembengkakan, amandel memerah dan membengkak, pada bagian atap serta belakang mulut akan muncul bintik merah dan disertai dengan sakit kepala, demam serta tubuh merasa lelah. Jika anda mengalami beberapa dari gejala yang telah disebutkan diatas perlu diwaspadai bahwa anda akan mengalami radang tenggorokan.


Cara Mengobati Radang Tenggorokan Dengan Cepat Alami Sehat


Radang Tenggorokan
Cara Mengobati Radang Tenggorokan Dengan Cepat Alami Sehat


Radang tenggorokan dapat diobati dengan langsung konsultasi kepada dokter agar cepat sembuh, tetapi anda pun dapat memanfaatkan bahan-bahan alami yang bisa anda temukan di rumah atau sekitar anda. Bahan-bahan ini bisa dijadikan obat herbal alami yang efektif untuk mengatasi radang tenggorokan dengan cepat dan sehat. Ikuti terus ulasan lengkapnya di alasehat.net berikut ini.


Garam


air garam
Cara Mengobati Radang Tenggorokan Dengan Cepat Alami Sehat

Garam tentu disetiap rumah pasti jadi ketika anda mengalami radang tenggorokan bisa langsung memanfaatkan garam sebagai alternatif pengobatan yang mudah. Cara menggunakannya dengan mencampurkan garam ke dalam segelas air hangat lalu dijadikan obat kumur yang alami. Air garam dapat berfungsi membantu meringakan dan menyembuhkan radang atau sakit tenggorokan dan juga dapat meningkatkan peredaran darah di dalam tubuh dengan efektif dan aman. Selain itu air garam juga dapat meringankan infeksi yang menyebar di dalam tubuh.

Jahe


air jahe
Cara Mengobati Radang Tenggorokan Dengan Cepat Alami Sehat

Jahe merupakan tanaman remoah yang memiliki manfaat besar bagi kesehatan tubuh dan juga sering dijadikan bumbu dapur untuk memasak. Jahe berperan penting dalam mengobati radang tenggorokan dengan efektif dan aman karena jahe dapat mempercepat proses penyembuhan, meningkatkan sel tubuh, serta membunuh racun yang ada di dalam tubuh. Selain itu jahe juga dapat melonggarkan pernapasan, negobati sakit tenggorokan yang ampuh. Cara mengkonsumsinya yakni dengan merebus jahe dan minum air rebusannya anda pun bisa menambahkan sedikit gula agar rasanya sedikit manis. Mengkonsumsi air jahe dapat melegakan tenggorokan dan menyembuhkan radang tenggorokan.

Daun kemangi


daun kemangi
Cara Mengobati Radang Tenggorokan Dengan Cepat Alami Sehat

Daun kemangi sering dijadikan lalapan segar, namun juga bisa dimanfaatkan untuk mengobati radang tenggorokan dengan efektif dan juga aman. Cara membuatnya yakni dengan merebus daun kemangi segar dan minum air rebusannya dengan teratur atau bisa juga air rebusan daun kemangi tersebut dijadikan obat kumur.


Madu dan lemon


air lemon madu
Cara Mengobati Radang Tenggorokan Dengan Cepat Alami Sehat

Lemon mengandung vitamin C yang tinggi yang bisa mengobati sakit atau radang pada tenggorokan. Cara membuatnya yakni dengan memeras jeruk lemon dan ambil airnya saja tambah dengan masu dan minum setiap hari dengan teratur. Jika tidak ada madu asli bisa diminum air perasan lemonnya saja. Cara ini dipercaya juga ampuh menyembuhkan radang tenggorokan dengan cepat aman dan sehat.

Itulah Cara Mengobati Radang Tenggorokan Dengan Cepat Alami Sehat dan sangat aman tanpa ada efek yang berbahaya. Semoga informasi ini bermanfaat dan jangan lupa berlangganan kami di facebook dan google + untuk mendapatkan informasi kesehatan alami terbaru lainnya. like dan share ya, baca pula Cara Mengobati Luka Bakar Secara Alami

BERLANGGANAN VIA EMAIL

Seorang Blogger pemula yang sedang belajar online marketing